Pertanian Organik Sebagai Pilar Keberlanjutan

Authors

I Wayan Gede Wiryanata Wiryanata
Universitas Panji Sakti

Keywords:

Pertanian, Pertanian organik, Pertanian berkelanjutan

Synopsis

Buku ini disusun dengan tujuan memberikan pemahaman yang mendalam tentang pentingnya pertanian organik sebagai solusi pertanian, yang tidak hanya menjaga kesehatan lingkungan, tetapi juga berkontribusi dalam menciptakan produk pangan yang aman dan sehat bagi masyarakat.

Dalam buku ini, kami mengulas berbagai aspek dari sistem pertanian organik, mulai dari prinsip-prinsip dasarnya, teknik budidaya, manajemen kesuburan tanah, hingga pengendalian hama secara alami.

Selain itu, kami juga membahas inovasi dan teknologi yang mendukung perkembangan pertanian organik, serta tantangan dan strategi pemasaran produk organik. Melalui pendekatan ini, diharapkan para pembaca dapat memahami bahwa pertanian organik adalah suatu sistem yang holistik dan berkelanjutan.

References

Apri DA., Sudarsono, Sulaeman A, Syukur M. 2016. Pengembangan Pertanian Organik di Indonesia, IPB Press. Bogor.

Dos Santos IP, Kartini N, Wijana DG. Pengaruh dosis dan waktu aplikasi pupuk hijau lamtoro (Leucaena leucocephala (Lam.) de Wit) terhadap sifat kimia tanah dan hasil tanaman jagung (Zea mays L.) di Suco Mauboke, Distrik Liquica Timor Leste. AGROTROP, 7 (1): 69 - 78 (2017)

IFOAM. 2002. Training Manual for Organik Agriculture in the Tropics Theory, Transparencies, Didactic Approach.

IFOAM. 2005. Prinsip-prinsip Pertanian Organik.

Kartini NL, Budaraga IK. 2019. Pertanian Organik Penyelamat Kehidupan. Deepublish. Padang.

Supartha IN, Wijana GE, Adnyana GM. Aplikasi jenis pupuk organik pada tanaman padi sistem pertanian organik. E-Jurnal agroekoteknologi tropika. 2012 Oct;1(2):98-106.

Gomes EU, Wijana GE, Suada IK. Pengaruh Varietas dan Waktu Penyiangan Gulma Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Kacang Hijau (Phaseolus Radiatus L.). JurnalAgrotrop. 2014;4(1):18-28.

Wedayani NM, Rai IN, Mahardika IG, Wijana IM. Pengaruh Pemberian Biochar Limbah Pisang terhadap Kesuburan Tanah. Agro Bali: Agricultural Journal. 2024 Apr 30;7(1):137-45.

Wiryanata WG, Astuti M, Dewi KA. Perbedaan Tinggi, Jumlah Daun, dan Diameter Batang Tanaman Jagung (Zea mays. L.) Pada Sistem Agroforestri Penanaman Lorong (Alley Cropping) dan Tumpang Sari di DAS Mikro Desa Tukad Sumaga, Kecamatan Gerokgak, Kabupaten Buleleng. Agrotrop : Journal on Agriculture Science, 11 (2): 107 - 114 (2021)

Wiryanata, I. Wayan Gede; OWA, Maria Magdalena. Studi Kasus Analisis Usahatani Bawang Merah (Alliumas ascalonicum. L.) di Desa Belandingan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli. dwijenAGRO, 2021, 11.2: 57-65.

PERTANIAN ORGANIK SEBAGAI PILAR KEBERLANJUTAN

Downloads

Published

5 December 2024

License

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Details about this monograph

ISBN-13 (15)

978-634-7065-01-8

How to Cite

Pertanian Organik Sebagai Pilar Keberlanjutan. (2024). Minhaj Pustaka. https://doi.org/10.62083/b0yw4938